Interpretasi Sebaran Lindi di Sekitar TPA Salatiga Kabupaten Sambas Menggunakan Metode Self-Potential

Authors

  • Irvan Nur Prasetya Universitas Tanjungpura
  • Yoga Satria Putra Universitas Tanjungpura
  • Muhardi Muhardi Universitas Tanjungpura https://orcid.org/0000-0001-5344-6426
  • Muliadi Muliadi Universitas Tanjungpura
  • Radhitya Perdhana Universitas Tanjungpura

DOI:

https://doi.org/10.25077/jfu.11.4.523-530.2022

Keywords:

Self-potential, Lindi, TPA Salatiga

Abstract

Pembuangan sampah secara open dumping telah banyak memberikan dampak negatif bagi lingkungan seperti terkontaminasinya air tanah oleh lindi. Interpretasi sebaran lindi di sekitar TPA Salatiga Kabupaten Sambas telah dilakukan menggunakan metode self-potential. Penelitian ini menerapkan 8 buah lintasan dengan panjang masing-masing 150 m, jarak antar lintasan 10 m, dan jarak antar titik porous pot pada lintasan berjarak 10 m. Pengambilan data nilai potensial di lokasi penelitian dilakukan pada 120 titik pengukuran. Hasil pengukuran diperoleh variasi nilai potensial sebelum dilakukan koreksi sebesar -3,18 mV hingga 5,42 mV. Sedangkan variasi nilai potensial setelah dilakukan koreksi bernilai -7,98 mV hingga 6,36 mV. Sebaran lindi bawah permukaan diduga terakumulasi pada area dengan nilai potensial yang relatif lebih kecil dan bernilai negatif. Hasil interpretasi menunjukkan bahwa sebaran lindi mengalir dari arah barat dan terakumulasi pada arah timur hingga timur laut lokasi penelitian.

Author Biographies

Irvan Nur Prasetya, Universitas Tanjungpura

Program Studi Geofisika

Yoga Satria Putra, Universitas Tanjungpura

Program Studi Geofisika

Muhardi Muhardi, Universitas Tanjungpura

Program Studi Geofisika

Muliadi Muliadi, Universitas Tanjungpura

Program Studi Geofisika

Radhitya Perdhana, Universitas Tanjungpura

Program Studi Geofisika

References

Alim, M.I., Huda, N., Lestari, S. dan Anggoro, D. (2018) ‘Pemetaan Bawah Permukaan Tanah Lapang Fasor berdasarkan Metode Eksplorasi Potensial Diri’, pp. 1–4.

Arsyadi, A.Q., Warnana, D.D., Sutra, N. dan Soemitro, R.A.A. (2017) ‘Studi Sebaran Air Lindi Berdasarkan Korelasi Data Resistivitas 2D, Data Uji Laboratorium dan Data Pemboran TPA Ngipik Kabupaten Gresik’, Jurnal Geosaintek, 3(3), pp. 173-178. doi:10.12962/j25023659.v3i3.3216.

Darsono, D. (2016) ‘Identifikasi Akuifer Dangkal dan Akuifer Dalam dengan Metode Geolistrik (Kasus: di Kecamatan Masaran)’, Indonesian Journal of Applied Physics, pp. 40-49. doi:10.13057/ijap.v6i01.1798.

Handoko, A.W., Darsono, D. and Darmanto, D. (2016) ‘Aplikasi Metode Self Potential untuk Pemetaan Sebaran Lindi di Wilayah Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Putri Cempo Surakarta’, Indonesian Journal of Applied Physics, 6(01), pp. 13-22. doi:10.13057/ijap.v6i01.1792.

Muharana, R.D., Nurwidyanto, M.I. and Haryono, K.W. (2007) ‘Self Potential Daerah Bledug Kuwu Kradenan Grobogan’, Berkala Fisika, 10(3), pp. 155-163.

Ishido, T., Nishi, Y. and Pritchett, J.W. (2010) ‘Application of Self-Potential Measurements to Geothermal Reservoir Engineering: Characterization of Fractured Reservoirs’, Proceedings, Thirty-Fifth Workshop on Geothermal Reservoir Engineering Stanford University, Stanford, California, February 1-3.

Manrulu, R.H., Nurfalaq, A. and Hamid, I.D. (2018) ‘Pendugaan Sebaran Air Tanah Menggunakan Metode Geolistrik Resistivitas Konfigurasi Wenner dan Schlumberger di Kampus 2 Universitas Cokroaminoto Palopo’, Jurnal Fisika Flux, 15(1), pp. 6-12. doi:10.20527/flux.v15i1.4507.

Muhardi, M., Perdhana, R., Kaharudin, K., Sirait, C.B., Jayanto, D.N., Soleh, M., Aprilianti, P. dan Eva, T. (2021) ‘Aplikasi Metode Self-Potential untuk Mengamati Aliran Air Tanah di Jalan Perdana Kota Pontianak, Kalimantan Barat’, pp. 175–180. doi:10.26418/pipt.2021.4.

Muhardi, M., Faurizal, F. and Widodo, W. (2020) ‘Analisis Pengaruh Intrusi Air Laut terhadap Keberadaan Air Tanah di Desa Nusapati, Kabupaten Mempawah Menggunakan Metode Geolistrik Resistivitas’, Indonesian Journal of Applied Physics, 10(2), pp. 89–96. Available at: https://jurnal.uns.ac.id/ijap/article/view/38125.

Nuriana, W., Sururi, M.S. and Ainun, S. (2016) ‘Identifikasi Konsentrasi Sisa Ozon pada Proses Ozonisasi Konvensional dan Advanced Oxidation untuk Pengolahan Lindi Dari TPA Aktif’, 4(1), pp. 1–11.

Purwanti, A., Fajriani and Rahmawati (2020) ‘Pendugaan Sebaran Air Lindi di Tempat Pembuangan Sampah ( TPS ) Desa Matang Seulimeng Menggunakan Metode Self-Potential’, Journal Online of Physics, 6(1), pp. 52–56.

Raharjo, S.A. and Sehah (2011) ‘Survei Metode Self Potential Menggunakan Elektroda Pot Berpori untuk Mendeteksi Aliran Fluida Panas Bawah Permukaan di Kawasan Baturaden Kabupaten Banyumas Jawa Tengah’, Jurnal Fisika Flux, 8(61), pp. 7–21.

Rosid, S., Koesnodo, R.N. and Nuridianto, P. (2012) ‘Estimasi Aliran Air Lindi TPA Bantar Gebang Bekasi Menggunakan Metoda SP’, Jurnal Fisika Unnes, 1(2), pp. 54-59.

Setiadi, A. (2015) ‘Study Pengelolaan Sampah Berbasis Komunikasi pada Kawasan Pemukiman Perkotaan di Yogyakarta’, Jurnal Wilayah dan Lingkungan, 3(1), pp. 27–38.

Vaidila, N., Rini, F.P. and Afrari, I. (2015) ‘Survei Struktur Bawah Permukaan Dengan Metode Self Potential untuk Mengetahui Potensi Panas Bumi (Studi Kasus Obyek Wisata Guci, Jawa Tengah)’, Sainteknol, 13(2), pp. 135–142.

Yatim, E.M. and Mukhlis (2013) ‘Pengaruh Lindi (Leachate) Sampah Terhadap Air Sumur Penduduk Sekitar Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Air Dingin’, Jurnal Kesehatan Masyarakat, 7(2), pp. 54–59.

Downloads

Published

2022-09-30

How to Cite

Prasetya, I. N., Putra, Y. S., Muhardi, M., Muliadi, M., & Perdhana, R. (2022). Interpretasi Sebaran Lindi di Sekitar TPA Salatiga Kabupaten Sambas Menggunakan Metode Self-Potential. Jurnal Fisika Unand, 11(4), 523–530. https://doi.org/10.25077/jfu.11.4.523-530.2022

Issue

Section

Articles