Pengaruh Persentase Komposisi Serbuk Kulit Kakao dengan Bahan Pengisi Lidah Mertua Terhadap Sifat Fisis Dan Mekanik Papan Partikel

Authors

  • Mega Astuti Laboratorium Material, Jurusan Fisika, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Andalas
  • Mora Mora Laboratorium Material, Jurusan Fisika, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Andalas

DOI:

https://doi.org/10.25077/jfu.9.2.169-175.2020

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh komposisi serbuk kulit kakao dengan  lidah mertua terhadap sifat fisis dan mekanis. Variasi komposisi bahan yang digunakan partikel serbuk kulit kakao dan serat lidah mertua adalah 70:0%, 50:20%, 35:35%, 20:50%, 0:70%. Parameter yang diukur adalah densitas, kadar air dan daya serap air, Modulus of Elasticity (MOE), Modulus of Rupture (MOR) dan kuat tekan sejajar. Hasil uji sifat fisis diperoleh nilai densitas terendah Uji mekanis berupa kuat lentur dan  kuat patah serta kuat tekan sejajar. Hasil pengujian didapatkan nilai densitas terendah 0,71 g/cm3 pada komposisi 20:50. Nilai kadar air papan terendah 1,29% pada komposisi 20:50. Nilai daya serap air terendah 1,97% pada komposisi 35:35 sedangkan nilai daya serap air tertinggi 11,8% pada komposisi 0:70. Hasil uji sifat mekanis diperoleh nilai MOE terendah didapat sebesar 1115,56 kg/cm2 pada komposisi 0:70 dan nilai MOE tertinggi sebesar 1830,17 kg/cm2 pada komposisi 35:35, Nilai MOR terendah 30,303 kg/cm2 pada komposisi 70:0 sedangkan MOR tertinggi 49,342 kg/cm2 pada komposisi 20:50. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sifat fisis dan mekanis papan partikel yang didapatkan pada pengujian telah memenuhi standar mutu SNI 03-2105-2006. Berdasarkan persentase densitas pada partikel maka papan partikel yang dihasilkan termasuk jenis papan partikel berkerapatan tinggi. 

 

The research on the effect of composition cocoa skin powder and  sansevieria to physical and mechanical properties of particle board has been conducted. The composition variation between cocoa skin powder and filler sansevieria that used were 70:0, 50:20, 35:35, 20:50, 0:70. Parameter that researcher measured were density, moisture content, water absorption, Modulus of Elasticity (MOE), Modulus of Rupture (MOR), parallel compressive strength. The physical characteristics experiment result has showed that the lowest density is 0.71 g/cm3 on ratio 20:50 and the highest density is 1.26 g/cm3 on ratio 70:0. The water content has showed that the lowest is 1.29% on ratio 20:50. The lowest water absorption is 1.97% on ratio 35:35. The result of mechanical characteristics that shown the lowest MOE value is 1115,56 kg/cm2 on raito 0:70 and the highest value is 1830.17 kg/cm2 on ratio 35:35. The lowest MOR value is 30.303 kg/cm2on ratio 70:0 while the highest MOR value is 49.342 kg/cm2 on ratio 20:50. The physical and mechanical characteristic of the particel board obtained in the test have qualified from the requirement of SNI 03-2105-2006 quality standar. Based on the percentage of particle board density, the result of particle board is including in to the type of high density particle board.

References

Armaya, R. Herawati, E. Sucipto, T., “Karakteristik Fisis dan Mekanis Papan Semen Bambu Hitam (Gigantocha Atroviolacea Widjaja) dengan Dua Ukuran Partikelâ€, Jurnal Kehutanan USU, 4, hal 9-15, (2012).

Ashadi, R.W., Pembuatan Gula Cair dari Pod Coklat dengan Menggunakan Asam Sulfa, Enzim,serta Kombinasi Keduanya , Skripsi, Fakultas Teknologi Pertanian, IPB, Bogor, 2005.

Direktorat Pakan Ternak. Limbah Kakao Sebagai Alternatif Pakan Ternak. Jakarta: Kementerian Pertanian. 2012.

Efendi, R., “Analisis Variasi Panjang Serat Dan Fraksi Volume Terhadap Sifat Mekanik Material Komposit Polyester Yang Diperkuat Serat Daun Lidah Mertuaâ€, Skripsi, Universitas Jember, Jember, 2014.

Endrianto, N. A., “Analisis Sifat Mekanik Komposit Sandwich Serat Pelepah Pisang dengan Core Kayu Bitiâ€, Jurnal Ilmiah Teknik Mesin, hal. 1-8, (2015).

Iswanto, A.H., “Papan Partikel dari Ampas Tebuâ€, Jurnal Ilmu dan Teknologi Kayu, 10(4), hal 103-111, (2009).

Kanimozhi, M., “Investigating the physical characteristics of sansevieria trifasciata fibreâ€, Internasional Jurnal of Scientific and Research Publications, 1, hal 2-4 (2011).

Malau, J.C. Sucipto, T., “Kualitas Papan Partikel Batang Pisang Barangan Berdasarkan Variasi Kadar Perekat Phenol Formaldehidaâ€, Peronema Forestry Science Jurnal, 5, hal 32-38,(2015)

Maloney, T.M., Modren Particle board and Dry Proces Fiberboard ManufacturingMiller Freman Inc., San Fransisco, 1997.

Najihah, F, Y., Puryanti, D., dan Yetri,Y., “Pengaruh Komposisi Kulit Buah Kakao, Ampas Tebu, dan Perekat terhadap Sifat Fisis dan Sifat Mekanis Papan Partikel Dari Campuran Limbah Kulit Buah Kakao dan Ampas Tebuâ€, Jurnal Fisika Unand, 7(1), hal 41-45, (2018).

Roza, D. Dirhamsyah, M. Nurhaida., “Sifat Fisik Dan Mekanik Papan Partikel dari Kayu Sengon (Paraserianthes Falcataria.L) dan Serbuk Sabut Kelapa (Cocos Nucifera.L)â€, Jurnal Hutan Lestari, 3, hal 374-382, (2015).

Septiari, P.W. Karyasa, W. Kartowarsono., “Pembuatan Papan Partikel dari Limbah Plastik Polyprophylene (PP) dan Tangkai Bambuâ€, Jurnal Kimia Visvitalis Universitas Pendidikan Ganesha, 2, hal 117-126, (2014).

Standar Nasional Indonesia, Mutu Papan Partikel, SNI 03-2105-2006, Badan Standar Nasional, Jakarta, (2006).

Sutigno, P., Teknologi Papan Partikel Datar , “Pusat Penelitian dan Pengembangan Hasil Hutan dan Sosial Ekonomi Kehutananâ€, Bogor, (1994).

Downloads

Published

2020-11-09

How to Cite

Astuti, M., & Mora, M. (2020). Pengaruh Persentase Komposisi Serbuk Kulit Kakao dengan Bahan Pengisi Lidah Mertua Terhadap Sifat Fisis Dan Mekanik Papan Partikel. Jurnal Fisika Unand, 9(2), 169–175. https://doi.org/10.25077/jfu.9.2.169-175.2020

Issue

Section

Articles