Sistem Pemantau Suhu Tambal Ban Berbasis Mikrokontroler Nodemcu Esp8266
DOI:
https://doi.org/10.25077/jfu.13.3.379-384.2024Abstract
Kebocoran ban adalah salah satu kendala saat mengendarai sepeda motor, sehingga memungkinkan pengendara untuk langsung menggantikan ban. Penyebab kebocoran tersebut disebabkan adanya benda yang tertusuk di permukaan ban. Tujuan penelitian ini yaitu merancang sistem perbaikan kebocoran ban berbasis mikrokontroler nodemcu esp8266 dan mengetahui unjuk kerja sistem perbaikan kebocoran ban berbasis mikrokontroler nodemcu esp8266. Perancangan sistem pada penelitian ini menggunakan Atmega328. Alat sistem kontrol tersebut dapat bekerja sesuai instrument pendukung-pendukungnya menggunakan suhu panas agar alat beroperasi dan terhubung dengan koneksi aplikasi blynk. Sistem pendukung ada dua jenis yaitu berupa sensor thermocouple dan sensor arus, sehingga proses perancangan ini dilaksanakan pada kedua pendukung tersebut. Pengujian dilakukan sebanyak 3 kali. Pengujian pertama menggunakan suhu 165,7-172 °C dengan waktu 3 menit dan hasil tambalan tidak matang sehingga tambalan tidak merekat pada bagian yang mengalami kebocoran ban. Pengujian kedua menggunakan suhu 178-180,2 °C dengan waktu 4 menit dan hasil tambalan hampir matang sehingga tambalan tidak bisa menahan beban yang besar dan tidak tahan digunakan terlalu lama. Pengujian ketiga menggunakan suhu 183-185,7 °C dengan waktu 5 menit dan hasil tambalan matang sehingga tambalan merekat dengan baik dan dapat digunakan.
Â
Kata kunci:Kebocoran, ban, sensor suhu, arus, aplikasi blynk.
References
Arsana, M.I, Gufron, A, dan Ariyanto R.S. 2017. Analisis Hasil Penambalan Ban Pada Alat Penambal Ban Dengan Pengontrol Suhu Otomatis, Jurnal Penelitian Saintek, 22(2). 126-139.
Ashari, A, Munfarida, A, & Efan, A. 2016 .Analisis Perpindahan Panas Pada Alat Tambal Ban Elektrik.J-Proteksion, Jurnal Kajian Ilmiah dan Teknologi Teknik Mesin, I(1). 73-76.
Hari Arief Dharmawan. 2017. Mikrokontroler Konsep Dasar dan Praktis. Malang: UB Press Media.
Ibadillah Achmad Fiqhi dan Alfita Riza.2017. Mikrokontroler Dan Aplikasinya Cetakan pertama. Malang : Media Nusa Creative.
Ilham Dirja Nur dan Candra Rudi Arif. Monitoring dan Stimulasi Detak jantung dengan Murottal Al-Qur’an Berbasis Internet Of Things (IOT). 2020. Jawa Barat: CV Jejak, anggota IKAPI.
Jama & Wagino.2008. Teknik Sepeda Motor. Jakarta : Departemen Pendidikan Nasional.
Jubilee Enterprise.2010.Ponsel Android. Jakarta: PT Elex Media Komputindo.
Rahmawati,Diana.2019.Sistem Pengaturan Otomatis: Aplikasi Di Bidang Pertanian 4.0. Malang: Media Nusa Creative. Hal: 56-63.
Riyadi Slamet.2018.Perancangan Tambal Ban Menggunakan Elektrik Di Tembilahan.Jurnal Teknik Industri UNISI, 2(1). 11-17.
Satria, AW.2012. Alat Tambal Ban Elektrik dengan Pendekatan Nilai Rekayasa (Skripsi Tidak Diterbitkan). Surabaya: Fakultas Teknik Industri Universitas Wijaya Putra.
Setiawan, F, Budiyono, dan Prasetyo, I. 2018. Pembuatan Alat Tambal Ban Dalam Listrik Dengan Teknologi Timer Otomatis, Jurnal Teknik Mesin Otomotif Politeknik Muhammadiyah Pekalongan, 2(1). 38-44.
Sumarno.2019. Pengantar Teknologi Informasi Dan Komunikasi. Jawa Timur: anggota IKAPI. Hal: 4-6.
Sugiyono.2009. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan RAD. Bandung : Alfabeta.
Wicak Hidayat & Sudarma s. 2011. Laptop & Netbook. Jakarta Selatan : mediakita.
Zaputra, A.O.2016. Tambal Ban Dengan Metode Logika Fuzzy Menggunakan Mikrokontroler ATMEGA 8535. Skripsi. Politeknik Negeri Sriwijaya, Palembang.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Jurnal Fisika Unand
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.
Please find the rights and licenses in JFU (Jurnal Fisika Unand).
1. License
The non-commercial use of the article will be governed by the Creative Commons Attribution license as currently displayed on Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.
2. Authors Warranties
The author warrants that the article is original, written by stated author(s), has not been published before, contains no unlawful statements, does not infringe the rights of others, is subject to copyright that is vested exclusively in the author and free of any third party rights, and that any necessary written permissions to quote from other sources have been obtained by the author(s).
3. User Rights
JFU's spirit is to disseminate articles published are as free as possible. Under the Creative Commons license, JFU permits users to copy, distribute, display, and perform the work for non-commercial purposes only. Users will also need to attribute authors and JFU on distributing works in the journal.
4. Rights of Authors
Authors retain the following rights:
- Copyright, and other proprietary rights relating to the article, such as patent rights,
- The right to use the substance of the article in future own works, including lectures and books,
- The right to reproduce the article for own purposes, provided the copies are not offered for sale,
- The right to self-archive the article.
5. Co-Authorship
If the article was jointly prepared by other authors, the signatory of this form warrants that he/she has been authorized by all co-authors to sign this agreement on their behalf, and agrees to inform his/her co-authors of the terms of this agreement.
6. Termination
This agreement can be terminated by the author or JFU upon two months notice where the other party has materially breached this agreement and failed to remedy such breach within a month of being given the terminating partys notice requesting such breach to be remedied. No breach or violation of this agreement will cause this agreement or any license granted in it to terminate automatically or affect the definition of JFU.
7. Royalties
This agreement entitles the author to no royalties or other fees. To such extent as legally permissible, the author waives his or her right to collect royalties relative to the article in respect of any use of the article by JFU or its sublicensee.
8. Miscellaneous
JFU will publish the article (or have it published) in the journal if the articles editorial process is successfully completed and JFU or its sublicensee has become obligated to have the article published. JFU may conform the article to a style of punctuation, spelling, capitalization, referencing and usage that it deems appropriate. The author acknowledges that the article may be published so that it will be publicly accessible and such access will be free of charge for the readers.