Analisis Kecocokan Nilai Percepatan Tanah Kota Padang Panjang-Bukittinggi Berdasarkan Perhitungan Secara Empiris dengan Data Percepatan Tanah dari Akselerograf yang Terpasang Di Stasiun Padang Panjang

Violina Oktaviani, Dwi Pujiastuti

Abstract


Telah dilakukan perhitungan nilai percepatan tanah Kota Padang Panjang-Bukittinggi menggunakan data gempa bumi dari Segmen Sianok dan sekitarnya. Perhitungan dilakukan dengan persamaan empiris yang divalidasi dengan data percepatan tanah dari akselerograf yang terpasang di Stasiun Padang Panjang. Rumusan empiris yang digunakan adalah Mc.Guire, Fukushima-Tanaka, Esteva, Donovan, dan Kanai. Hasil validasi menunjukkan bahwa rumusan Esteva merupakan rumusan paling cocok  digunakan untuk Kota Padang Panjang-Bukitting dengan persentase kesalahan rata-rata sebesar 73%, sedangkan 4 rumusan lainnya mempunyai persentase kesalahan rata-rata masing-masing Mc.Guire 581%, Fukushima-Tanaka 79%, Donovan 514%, dan Kanai 191%.

 

The calculation peak ground acceleration (PGA) of Padang Panjang-Bukittinggi using the earthquake data from the Sianok Segment and its surroundings. Calculations are carried out from several empirical equations which are validated with ground acceleration data from accelerographs installed at Padang Panjang Station. Empirical formulations were use Mc.Guire, Fukushima-Tanaka, Esteva, Donovan, dan Kanai. Validation results show that the Esteva formula is the most suitable formula for the City of Padang Panjang-Bukittinggi with the average error percentage of 73%, while the other 4 formulas have an average error percentage of each Mc.Guire 581%,Fukushima-Tanaka 79%, Donovan 514%, dan Kanai 191%.


Full Text:

PDF

References


Edwiza., Analisis Terhadap Intensitas dan Percepatan Tanah Maksimum Gempa Sumbar, Jurnal Geofisika, 1(29), Tahun. XV, 0854-8471, hal. 73-76 (2008).

Firmansyah, Jajan, R., Deden, S., 2017, Analisa Resiko Bencana Multi Bahaya (Multi Hazard) dan Arahan Mitigasinya di Kota Bukittinggi, Prosiding Seminar Nasional Perencanaan Pembangunan Inklusif Desa-Kota, PP. 361-372, ISSN 978-602-73463-1-4.

Ibrahim, G. dan Subarjo., 2004, Buku Seismologi, BMKG, Jakarta.

Kapojos, C.G., Tauntuan, G., dan Pasau, G., 2015, Analisis Percepatan Tanah Maksimum dengan Menggunakan Rumusan Esteva dan Donovan (Studi Kasus Semenanjung Utara Pulau Sulawesi), Jurnal Ilmiah Sains, 15(2), Jurusan Fisika Universitas Sam Ratulangi Manado.

Leviana, M., Syafriani, Andiyansyah Z. Sabarani., Estimasi Nilai Percepatan Tanah Maksimum Wilayah Sumatera Barat Berdasarkan Skenario Gempa bumi M 8,8 SR Menggunakan Rumusan Empiris Mc. Guire (1963) dan Donovan (1973), Pilar of Physics UNP, Vol. 10, hal. 55-62 (2017).

Linkemer., Relationship Between Peak Ground Acceleration and Modified Mecalli Intensity In Costa Rica, Revista Geologica de America Central, 38ISSN: 0256-7024, hal. 81-94 (2008).

Sunarjo., Gunawan, M.T., Pribadi, S., 2010, Gempa Bumi Edisi Populer, BMKG, Jakarta.




DOI: https://doi.org/10.25077/jfu.9.1.118-124.2020

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License

Published by:

Departemen Fisika, FMIPA Universitas Andalas

Kampus Unand Limau Manis Padang Sumatera Barat 25163

Telepon 0751-73307

Email:jfu@sci.unand.ac.id